Implementasi Pemberian Terapi Kompres Jahe Dalam Menurunkan Nyeri Pada Penderita Asam Urat di Posyandu Mawar Desa Campur Asri

Authors

  • Indri Sulistiana Program Studi Pendidikan Profesi Bidan, Universitas Aisyah Pringsewu
  • Maya Puspitasari Program Studi Pendidikan Profesi Bidan, Universitas Aisyah Pringsewu
  • Sukartini Program Studi Pendidikan Profesi Bidan, Universitas Aisyah Pringsewu
  • Siti Khofsoh Sofiyah Program Studi Pendidikan Profesi Bidan, Universitas Aisyah Pringsewu
  • Ade Tyas Mayasari Program Studi Pendidikan Profesi Bidan, Universitas Aisyah Pringsewu

DOI:

https://doi.org/10.55681/swarna.v3i2.1188

Keywords:

Asam Urat, Lansia, Kesehatan, Kompres Jahe, Pengabdian

Abstract

Keluhan rasa nyeri pada asam urat yang menyerang lansia yang umumnya dirasakan memiliki faktor-faktor beragam. Penanganan umumnya melibatkan pendekatan pengobatan secara farmakologi, yang biasanya berdampak pada kesehatan organ seperti ginjal. Pengobatan non farmakologi dengan kompres jahe dapat menjadi alternatif pilihan yang baik dan murah dalam meredakan nyeri asam urat yang dialami lansia. Posyandu Mawar di Desa Campur Asri memiliki peran strategis dalam memberikan layanan kesehatan masyarakat. Dengan melibatkan Posyandu sebagai pusat pelayanan kesehatan primer, implementasi terapi kompres jahe diharapkan dapat menjadi langkah inovatif dan terjangkau bagi penderita asam urat di tingkat komunitas. Pengabdian ini memiliki relevansi signifikan dengan kondisi kesehatan masyarakat Desa Campur Asri. Kasus asam urat yang cukup tinggi di wilayah ini menunjukkan perlunya eksplorasi terapi non-farmakologis yang dapat diterapkan secara efektif dan mudah diakses. Sasaran dalam kegiatan penyuluhan sebagai bentuk pengabdian masyarakat adalah lansia di Posyandu Mawar Desa Campur Asri. Metode pelaksanaan pada kegiatan ini dilakukan dengan rangkaian tahapan yang disusun secara sistematis, yaitu tahap persiapan, tahap pelaksanaan dan tahap evaluasi. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa terapi kompres jahe memiliki potensi untuk menjadi alternatif yang efektif dalam mengelola nyeri pada penderita asam urat di tingkat komunitas. Diharapkan, hasil pengabdian ini dapat memberikan kontribusi positif dalam peningkatan kesehatan masyarakat Desa Campur Asri secara menyeluruh. Dengan kerjasama yang terjalin, diharapkan program ini dapat berlanjut dan memberikan manfaat jangka panjang bagi penderita asam urat dan masyarakat secara umum.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anggraini, Y. D., Rahmawati, R. S. N., Indriani, R., & Sendra, E. (2022). The Effectiveness of Herbal Ingredients to Relieve Breast Engorgement: Literature Review. HEALTHY : Jurnal Inovasi Riset Ilmu Kesehatan, 1(4), 176–191. https://doi.org/10.51878/healthy.v1i4.1674

Bahtiar, B., Diati, N. S., Nopriyanto, D., & Aminuddin, M. (2023). Penerapan Kompres Jahe Merah Terhadap Tingkat Nyeri Pada Lansia Dengan Gout Arthritis. Journal of Nursing Innovation, 2(1), 20–27. https://doi.org/10.61923/jni.v2i1.11

Hartutik, S. (2018). Hubungan Obesitas dengan Nyeri Persendian Lutut pada Lansia. Gaster, 16(2), 206. https://doi.org/10.30787/gaster.v16i2.240

Lutfi, M., & Fijianto, D. (2021). Penerapan Kompres Jahe Untuk Mengurangi Nyeri Pada Lansia Penderita Asam Urat. Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, 1, 1732–1736. https://doi.org/10.48144/prosiding.v1i.925

Muchlis, M. R., & Ernawati, E. (2021). Efektivitas pemberian terapi kompres hangat jahe merah untuk mengurangi nyeri sendi pada lansia. Ners Muda, 2(3), 165. https://doi.org/10.26714/nm.v2i3.8418

Octa, A. R., & Febrina, W. (2020). Implementasi Evidence Based Nursing Pada Pasien Rematik : Studi Kasus. REAL in Nursing Journal, 3(1), 55. https://doi.org/10.32883/rnj.v3i1.763

Oktavianti, D. S., & Anzani, S. (2021). Penurunan Nyeri Pada Arthritis Gout Melalui Kompres Hangat Air Rebusan Serai. Madago Nursing Journal, 2(1), 1–8. https://doi.org/10.33860/mnj.v2i1.439

Revianti, I. D., & Yanto, A. (2021). Teknik Akupresur Titik Hegu (LI4) Menurunkan Intensitas Nyeri Dismenore Pada Remaja. Holistic Nursing Care Approach, 1(1), 39. https://doi.org/10.26714/hnca.v1i1.8265

Rokhmah, A., Warsono, W., & Khoiriyah, K. (2023). Penerapan Terapi Kompres Jahe (Zingiber Officinale Var Rubrum Rhizoma) dan Acupressure dalam Menurunkan Nyeri Penderita Asam Urat. Holistic Nursing Care Approach, 3(1), 6. https://doi.org/10.26714/hnca.v3i1.10696

Suryani, S., Sutiyono, S., & Pistanty, M. A. (2021). Pengaruh Pemberian Kompres Larutan Jahe Terhadap Nyeri Asam Urat Di Posyandu Lansia Melati Desa Candisari. Jurnal Keperawatan Dan Kesehatan Masyarakat Cendekia Utama, 10(1), 17. https://doi.org/10.31596/jcu.v10i1.693

Yanto, A., Armiyati, Y., Hartiti, T., Ernawati, E., Aisah, S., & Nurhidayati, T. (2022). Pengelolaan kasus hipertensi pada lansia di pulau Karimunjawa menggunakan pendekatan terapi komplementer. SALUTA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 6. https://doi.org/10.26714/sjpkm.v2i1.11166

Yulendasari, R., Sundoro, J., & Isnainy, U. C. A. S. (2020). Kompres hangat jahe pada pasien asam urat: Kegiatan Pengabdian kepada masyarakat di Endang Rejo Kecamatan Seputih Agung Lampung Tengah. Indonesia Berdaya, 1(2), 81–87. https://doi.org/10.47679/ib.202034

Downloads

Published

2024-02-12

How to Cite

Sulistiana, I., Puspitasari, M., Sukartini, S., Sofiyah, S. K., & Mayasari, A. T. (2024). Implementasi Pemberian Terapi Kompres Jahe Dalam Menurunkan Nyeri Pada Penderita Asam Urat di Posyandu Mawar Desa Campur Asri. SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 195–199. https://doi.org/10.55681/swarna.v3i2.1188