PENGARUH PROMOSI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA KEDAI KOPI KAWULA MUDA BEKASI TIMUR

Authors

  • Muhammad Rizki Ibnu Fatih Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Widi Winarso Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Haryudi Anas Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

DOI:

https://doi.org/10.55681/economina.v2i10.902

Keywords:

Harga, Keputusan Pembelian Konsumen, Promosi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan membuktikan apakah promosi dan harga secara simultan dan parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen. Populasi pada penelitian ini adalah konsumen dari Kedai Kopi Kawula Muda Bekasi Timur. Responden pada penelitian ini berjumlah 130 responden diambil secara acak yang merupakan konsumen dari Kedai Kopi Kawula Muda Bekasi Timur. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda dengan taraf sig <0,05. Analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linier berganda dengan aplikasi SPSS versi 25. Secara simultan hasil yang didapatkan dari penelitian ini adalah variabel promosi dan harga berpengaruh signifikan terhadap variabel keputusan pembelian konsumen, dengan hasil yang menunjukkan Fhitung > Ftabel sebesar Fhitung 65,943 > 3,09 Ftabel. Secara parsial hasil menunjukkan bahwa variabel promosi berpengaruh dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen, dengan nilai yang menunjukkan thitung 2,064 > ttabel 1.983 dan nilai sig. 0,042 < 0,05 dan variabel harga juga berpengaruh dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen dengan hasil yang menunjukkan thitung sebesar 24,071 > ttabel sebesar 1,983 dan nilai sig. 0,000 < 0,05.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Effendy, A. A., & Sunarsi, D. (2020). Persepsi Mahasiswa Terhadap Kemampuan Dalam Mendirikan Umkm Dan Efektivitas Promosi Melalui Online Di Kota Tangerang. Jurnal Ilmiah Mea (Manajemen,Ekonomi, Dan Akuntansi), 706.

Hair JR, Joseph F, Multivariate Data Analysis. Seventh Edition, 2010, 176

Hanifah, H. N., Hidayanti, N., & Mutiarni, R. (2019). Pengaruh Produk Ramah Lingkungan/Green Product Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Produk Tupperware. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis Dewantara.

Harahap, D. A. (2015). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Di Pajak Usu (Pajus) Medan. Jurnal Keuangan Dan Bisnis, 228.

Ir. Agustina Shinta, M. (2011). Manajemen Pemasaran. Malang: Ub Press.

Istanti, E. (2019). Pengaruh Harga, Promosi Dan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Di Restoran Burger King Kawasan Surabaya Plaza Surabaya. 17.

Kementrian Perindustrian (2019) Industri Pengolahan Kopi Semakin Prespektif

Kotler, P., & Keller, K. L. (2016). Marketing Management Edisi 15. London: Pearson Education.

Lubis, D. S., & Hamdan. (2020). Jurnal Bisnis Dan Ekonomi. Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Promosi Terhadap Keputusan Mahasiswa Memilih Kuliah Di Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Sukma Medan, 186.

Muhid, A. (2019). Analisis Statistik. Sidoarjo: Zifatama .

Nasution, M.A. (2019). Pengaruh Harga Dan Kualitas Produk Alat Kesehatan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Pt. Dyza Sejahtera Medan. Jurnal Warta

Pahlevi, A. S., & Sutopo. (2017). Analisis Pengaruh Persepsi Harga, Promosi, Desain Produk, Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Matic. Diponegoro Journal Of Management, 4.

Pradesyah, R. (2020). Jurnal Ekonomi Islam. Pengaruh Promosi Dan Pengetahuan Terhadap Minat Masyarakat Melakukan Transaksi Di Bank Syariah (Studi Kasus Di Desa Rahuning), 118.

Pradana, D., Hudayah, S., & Rahmawati. (2017). Pengaruh Harga Kualitas Produk Dan Citra Merek Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Motor . 18.

Pratama, Y. D., Yunanda, B. D., & Sulaehasari, N. (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Kopi Kopitalisme Di Masa Pandemi. Jurnal Akuntansi, 328.

Prilano, K., Sudarso, A., & Fajrillah. (2020). Journal Of Business And Economics Research (Jbe). Pengaruh Harga, Keamanan Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Toko Online Lazada, 4.

Purba, R. R., & Alfian, H. (2019). Pengaruh Kualitas Pelayanan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan Di Hotel Bumi Malaya Medan. Jurnal Mutiara Manajemen, 408.

Sahir, H. S. (2021). Metodologi Penelitian. Medan: PT KBM Indonesia.

Sarah, E. M., & Tumanggor, W. (2021). Pengaruh Promosi Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada PT. Wahana Chemindo Jaya Medan. Jurnal Ilmu Multidisiplin.

Sudaryono. (2014). Perilaku Konsumen Dalam Prespektif Pemasaran. Jakarta Pusat: Lentera Ilmu Cendekia.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2018). Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sujarweni, V. W. (2014). Metodologi Penelitian. Yogyakarta: PT Puustaka Baru.

Sujarweni, V. W. (2015). Metodologi Penelitian Bisnis & Ekonomi. Yogyakarta: PT Pustaka Baru

Sujarweni, V. W. (2019). Metodologi penelitian bisnis & ekonomi pendekatan kuantitatif. Yogyakarta: PT Pustaka Baru.

Sulistiyawati, E. S., & Widyani, A. (2020). Jurnal Pemasaran. Marketplace Shopee Sebagai Media Promosi Penjualan Umkm Di Kota Blitar, 133.

Sutrayani, & Anggraini, D. (2021). PENGARUH PROMOSI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN. Jurnal Manajemen, Organisasi, dan Bisnis.

Troffin Indonesia (2020) "2020 Brewing Indonesia"

Winarso, W., Nursal, M. F., & Prasetyo, E. T. (2018). Analisis strategi penetapan harga produk usaha kecil dan menengah terhadap volume penjualan. Jurnal of Business and Entrepreneur, 2(1), 1–14.

Winarso, W., & Mulyadi. (2022). MANAJEMEN PEMASARAN Widi Winarso Mulyadi PENERBIT CV. PENA PERSADA.

Winasis, C. L., Widianti, H. S., & Hadibrata, B. (2022). Determinasi Keputusan Pembelian: Harga, Promosi Dan Kualitas Produk (Literature Review Manajemen Pemasaran). 395.

Yusda, D. D. (2019). PENGARUH PROMOSI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA HOUSE OF SHOPAHOLIC DI BANDAR LAMPUNG. JURNAL GEMA EKONOMI.

Downloads

Published

2023-10-11

How to Cite

Fatih, M. R. I., Winarso, W., & Anas, H. (2023). PENGARUH PROMOSI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA KEDAI KOPI KAWULA MUDA BEKASI TIMUR. JURNAL ECONOMINA, 2(10), 2756–2774. https://doi.org/10.55681/economina.v2i10.902