PENGARUH PROMOSI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MELALUI VARIABEL INTERVENING MINAT BELI KFC GOLDEN CITY BEKASI DI SOSIAL MEDIA INSTAGRAM

Authors

  • Fauzia Azahra Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Hadita Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

DOI:

https://doi.org/10.55681/economina.v2i2.351

Keywords:

Harga, Keputusan Pembelian, Minat Beli, Promosi

Abstract

Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui pengaruh strategi promosi dan harga di media sosial yang digunakan perusahaan PT. Fastfood KFC indonesia terhadap Keputusan Pembelian melalui Minat Beli.

Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dan dalam mendapatkan sampel penulis menggunakan metode Purposive Sampling. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini ialah sebanyak 168 responden yang dimana fokus responden ini ialah konsumen KFC yang mengikuti akun Instagram KFC Indonesia. Hasil dari penelitian yang telah dilakukan terdapat variabel- variabel yang saling berpengaruh dana da juga yang tidak berpengaruh,seperti penjelasan singkat berikut ini: 1). Pada variabel Promosi terhadap Minat Beli terdapat pengaruh positif dan signifikan dengan nilai Tstatistik 4,164 > Ttabel 1,65. 2). Pada variabel Harga terhadap Minat beli terdapat pengaruh positif dan signifikan dengan nilai Tstatistik 7,506 > Ttabel 1,65. 3). Pada variabel Promosi terhadap Keputusan Pembelian terdapat pengaruh positif dan siginifikan dengan nilai Tstatistik 3,342 > Ttabel 1,65. 4). Terdapat variabel Harga terhadap Keputusan Pembelian tidak signifikan dan tidak berpengaruh positif dikarenakan original sampel yang dihasilkan sebesar -0,079 dengan nilai Tstatistik 0,939 < Ttabel 1,65. 5). Pada variabel Minat beli terhadap Keputusan Pembelian terdapat pengaruh positif dan signifikan dengan nilai Tstatistik 3,494 > Ttabel 1,65. 6). Pengaruh tidak langsung antara Promosi terhadap Keputusan Pembelian melalui Minat beli terbukti signifikan dan termediasi penuh dengan nilai Tstatistik 3,494 > Ttabel 1,65, dan 7).

Pengaruh tidak langsung antara Harga terhadap Keputusan Pembelian melalui Minat beli terbukti signifikan dan termediasi penuh dengan nilai Tstatistik 5,430 > Ttabel 1,65.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adila, S. N., & Aziz, N. (2019). Pengaruh Strategi Promosi terhadap Keputusan Pembelian yang dimediasi oleh minat beli pada konsumen Restoran KFC cabang khatib Sulaiman Padang.

Arifin, Z. (2016). PENGARUH CITRA MEREK TERHADAP MINAT BELI DAN KEPUTUSAN PEMBELIAN (Survei pada Mahasiswa Program Studi Administrasi Binis Tahun Angkatan 2013/2014 Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Malang Pembeli Indosat Ooredoo). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)| Vol, 40(1).

Engriani, M., Fitriana, R., & Cetty, C. (2019). Pengaruh promosi media sosial line terhadap keputusan pembelian di starbucks mall taman anggrek. IKRAITH-EKONOMIKA, 2(3), 140–147.

Febrianoor, R., Irwansyah, I., & Rahmawati, E. (2022). Pengaruh Atribut Produk dan Promosi Melalui Media Sosial Instagram Terhadap Keputusan Pembelian Produk Waralaba Miltie bubble Di Banjarmasin Yang Di Mediasi Minat Beli. Jurnal Bisnis Dan Pembangunan, 11(1), 66. https://doi.org/10.20527/jbp.v11i1.13126

Gerung, C. J., Sepang, J., & Loindong, S. (2017). Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Nissan X-Trail Pada Pt. Wahana Wirawan Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 5(2).

Hadita, H., Widjanarko, W., & Hafizah, H. (2020). Pengaruh Kualitas Produk Smartphone Terhadap Keputusan Pembelian di Masa Pandemic Covid19. Jurnal Kajian Ilmiah, 20(3).

Hair, J. F., Risher, J. J., Sarstedt, M., & Ringle, C. M. (2019). When to use and how to report the results of PLS-SEM. European Business Review, 31(1), 2–24.

Hamdani, A. U. (2019). Model E-Commerce Dengan Metode Web Engineering Method Untuk Menunjangpemasaran Produk Pada Xyz Pet Shop.

Helianthusonfri, J. (2020). Instagram Marketing Untuk Pemula. Elex Media Komputindo.

Hilmawan, I. (2019). Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Dengan Minat Beli Sebagai Variabel Intervening. Rekaman: Riset Ekonomi Bidang Akuntansi Dan Manajemen, 3(3), 154–166.

Kotler, P. (2010). The prosumer movement. In Prosumer revisited (pp. 51–60). Springer.

Simanihuruk, P. (2019). PENGARUH PROMOSI, HARGA DAN DESAIN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR HONDA BEAT (Studi Kasus: Pengguna Sepeda Motor Honda Beat Pada Masyarakat Kecamatan Medan Tembung). Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 82–89.

Sugiyono, D. (2013). Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R&D.

Susanti, F., & Gunawan, A. C. (2019). Pengaruh Bauran Promosi Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Produk Kosmetik Maybelline Di Kota Padang.

Tondang, B. W., & Sutrisna, E. (2019). Pengaruh Promosi Dan Harga Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Toko Sepatu Bata Mtc Giant Pekanbaru. Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 6(2), 1–13.

Downloads

Published

2023-02-09

How to Cite

Azahra, F., & Hadita, H. (2023). PENGARUH PROMOSI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MELALUI VARIABEL INTERVENING MINAT BELI KFC GOLDEN CITY BEKASI DI SOSIAL MEDIA INSTAGRAM. JURNAL ECONOMINA, 2(2), 678–691. https://doi.org/10.55681/economina.v2i2.351