PENGARUH ULASAN KONSUMEN, KUALITAS PRODUK DAN MARKETING INFLUENCER TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK ERIGO (Studi Kasus Mahasiswa Universitas Bhayangkara Jakarta Raya)

Authors

  • Cindy Febya Riska Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Yayan Hendayana Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Murti Wijayanti Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

DOI:

https://doi.org/10.55681/economina.v2i10.896

Keywords:

Keputusan Pembelian, Kualitas Produk, Marketing Influencer, Ulasan Konsumen

Abstract

Penelitian yang dilakukan ini bertujuan untuk mengetahui secara simultan dan parsial dari variabel bebas yaitu ulasan konsumen, kualitas produk, dan marketing influencer, variabel terikat keputusan pembelian Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif, dimana dalam penelitian ini menggunakan perhitungan Purposive Sampling dengan rumus slovin. Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswa Universitas Bhayangkara Jakarta Raya Program Studi Ekonomi & Bisnis Prodi Manajemen dengan sampel 100 responden, dimana Kriteria responden ini yaitu mahasiswa Ubhara dan konsumen Erigo, sebelum menganalisis data, peneliti menggunakan 30 responden sebagai pilot study untuk mengetahui kelayakan penelitian ini dengan bantuan program SPSS versi 26. Berdasarkan hasil penelitian, dalam variabel independen Ulasan Konsumen memiliki pengaruh positif signifikan terhadap Keputusan Pembelian, variabel Kualitas Produk memiliki pengaruh positif signifikan terhadap Keputusan Pembelian dan Variabel Marketing Influencer memiliki pengaruh positif signifikan terhadap Keputusan Pembelian.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alfiansya, I., & Nurhadi, N. (2022). Pengaruh Influencer Media Sosial dan Testimoni terhadap Minat Beli Produk Erigo di Marketplace Indonesia. Al-Kharaj : Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah, 5(2), 843–856. https://doi.org/10.47467/alkharaj.v5i2.1350

Arti Sukma Lengkawati Taris Qistan Saputra. (2021). Pengaruh Influencer Marketing terhadap Keputusan Pembelian (Studi pada Elzatta Hijab Garut). Jurnal Pengembangan Manajemen, Bisnis, Keuangan Dan Perbankan, 18(1), 33–38. https://jurnal.stieyasaanggana.ac.id/

Basyir, A. (2019). Pengaruh Fashion Lifestyle dan Pengetahuan Produk Terhadap Minat Beli (Studi Terhadap Konsumen Batik Tulis Madura Al-Fath KKG Bangkalan). Jurnal Pendidikan Tata Niaga(JPTN), 7(3), 564–570. https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/jptn/article/view/31132/28284

Bilgies, A. F. (2017). Peran Kualitas Produk, Harga Dan Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Billagio Skincare Clinic Sidoarjo. Ekonika : Jurnal Ekonomi Universitas Kadiri, 1(1), 78–90. https://doi.org/10.30737/ekonika.v1i1.7

Cesariana, C., Juliansyah, F., & Fitriyani, R. (2022). Model Keputusan Pembelian Melalui Kepuasan Konsumen Pada Marketplace: Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(1), 211–224. https://doi.org/10.38035/jmpis.v3i1.867

Dhara Ayu Crystrie1, S. H. S. (2021). Apakah Influencer Marketing berpengaruh pada Pengambilan Keputusan Pembelian di Marketplace Shopee pada Generazi Z? Dhara. 3(2), 81–91.

G. Phip Kotler. (2008). Prinsip - Prinsip Pemasaran (D. B. W. Ad Maulana (Ed.); 12th ed.). Erlangga .

Ilmiyah, K., & Krishernawan, I. (2020). Pengaruh Ulasan Produk, Kemudahan, Kepercayaan, Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Marketplace Shopee Di Mojokerto. Maker: Jurnal Manajemen, 6(1), 31–42. https://doi.org/10.37403/mjm.v6i1.143

Kettler, K. &. (2012). Manajemen Pemasaran (Edisi 13 J). Erlangga.

Kim, M. S., & Stepchenkova, S. (2018). Examining the impact of experiential value on emotions, self-connective attachment, and brand loyalty in Korean family restaurants. Journal of Quality Assurance in Hospitality and Tourism, 19(3), 298–321. https://doi.org/10.1080/1528008X.2017.1418699

Kotler, P. dan K. L. K. (2009). Manajemen Pemasaran (edisi 13).

Madina Nurul IvadahOsa Omar Sharif. (2021). Pengaruh Ulasan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Produk Fashion Pada E-Commerce Shopee the Influence of Product Review on Purchase Decision Product Fashion Customer in E-Commerce Shopee. E-Proceeding of Management, 8(4), 3282–3290.

Meidiarti, L., & Hadita. (2022). Analysis of Celebrity Endorsements in Social Media on Consumer Satisfaction Through Purchase Decisions for Scarlett Whitening Products (Case Study in Bekasi City). Dinasti International Journal of Education Management and Social Science, 3(6), 931–940. https://doi.org/10.31933/dijemss.v3i6

Nuryani, F. T., Nurkesuma, N., & Hadibrata, B. (2022). Korelasi Keputusan Pembelian: Kualitas Produk, Persepsi Harga dan Promosi. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 3(4), 452–462. https://doi.org/10.31933/jemsi.v3i4

Ramadhan, D. G., & Aulia, P. (2022). Pengaruh Brand Ambassador Terhadap Keputusan Pembelian (Pada Studi Kasus Arief Muhammad Sebagai Brand Ambassador) Erigo. EProceedings of Management, 9(4), 2100–2112.

Sokolova, K., & Kefi, H. (2020). Instagram and YouTube bloggers promote it, why should I buy? How credibility and parasocial interaction influence purchase intentions. Journal of Retailing and Consumer Services, 53(May). https://doi.org/10.1016/j.jretconser.2019.01.011

Sri Mulyana. (2019). Pengaruh Harga dan Ulasan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Fashion Secara Online Pada Shopee di Pekanbaru.

SUJARWENI, V. W. (2018). Metodologi Penelitian Bisnis dan Ekonomi Pendekatan Kuantitatif. Pustaka Baru Press.

Syifa Milia Kerin, A. M. (2022). Pengaruh Digital Marketing dan Celebrity Endorsement Terhadap Keputusan Pembelian Produk Erigo di Kota Cirebon. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(September), 498–510.

Downloads

Published

2023-10-11

How to Cite

Riska, C. F., Hendayana, Y., & Wijayanti, M. (2023). PENGARUH ULASAN KONSUMEN, KUALITAS PRODUK DAN MARKETING INFLUENCER TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK ERIGO (Studi Kasus Mahasiswa Universitas Bhayangkara Jakarta Raya). JURNAL ECONOMINA, 2(10), 2722–2739. https://doi.org/10.55681/economina.v2i10.896