PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. NIAGA NUSA ABADI SUBANG

Authors

  • Rd. Ratih Hanawidjaya Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) Bandung
  • Sindrawati Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) Bandung
  • Nia Sumiati Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) Bandung
  • Rezky Afiahtul Barokah Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) Bandung

DOI:

https://doi.org/10.55681/economina.v1i2.51

Keywords:

Kepuasan Kerja, Kinerja

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk memperoleh temuan eksplanatif yang teruji tentang kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Niaga Nusa Abadi Subang. Metode penelitian yang digunakan adalah metode explanatory research sebagai upaya mengumpulkan informasi dengan menggunakan instrumen penelitian. Analisa ini terdiri dari analisis deskriptif dan analisis inferensial menggunakan analisis regresi sederhana (Simple Linear Regression). Subjek dalam penelitian ini merupakan karyawan pada PT Niaga Nusa Abadi Subang sebanyak 65 karyawan laki-laki dan perempuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepuasan kerja dan kinerja memiliki kategori yang baik sehingga perlu adanya optimalisasi dalam hal kepuasan kerja dan kinerja karyawan agar menuju yang lebih baik. Kemudian hasil analisis regresi sederhana menunjukkan bahwa terdapat pengaruh signifikan antara kepuasan kerja terhadap kinerja (p<0.05) dan t-hitung lebih besar dari t-tabel dengan total pengaruh sebesar 57,5% sedangkan 42,5% dipengaruhi oleh variabel yang tidak diteliti.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adha, Suhroji dan Wandi, Didi. (2019). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan pada dinas perindustrian, perdagangan dan ESDM kabupaten pandeglang. 2. (1).

Akdon dan Hadi, S (2014). Aplikasi Statistika dan Metode Penelitian untuk Administrasi dan Manajemen. Dewa Ruci : Cirebon.

Anwar, Rani. (2018). Pengaruh kepuasan kerja dan loyalitas kerja terhadap organization citizenship behaviour (OCB) pada kinerja karyawan PT. HM Sampoerna, Tbk. Baturaja Timur Sumatra Selatan. 16. (2).

Arifin, Adistya Dewi dan Said, Laila Refiana. (2016). Pengaruh dimensi kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai Dinas pendapatan daerah provinsi Kalimantan Selatan. 4. (3).

Arikunto, Suharsimi (2016). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta : Jakarta

Azwar, Saifuddin. (2016). Metode Penelitian. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

Bambang S.Soedibjo (2013). Pengantar Metode Penelitian. Universitas Nasional. Pasim : Bandung

Bandhaso, Mira Labi dan Paranoan, Natalia. (2019). Pengaruh kepuasan kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja dosen fakultas ekonomi di perguruan tinggi di Makassar. 1. (2).

Damayanti, Riski, dkk. (2018). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan (studi kasus karyawan non-medis RS. Islam Siti Khodijah Palembang). 15. (2).

Edison, Emron. Yohny anwar, Imas komariyah. (2016). Manajemen Sumber Daya. Manusia. Alfabeta : Bandung

Ezeanyim, dkk. (2019). The impact of job satisfaction on employees performance in selected public enterprise in Awka, Anambra State. 19. (7).

Febriayana, Wanda. (2015). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan di PT. Kabhepe Cakra 2015. 2. (3).

Ghozali, Imam (2015). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS, Edisi Ketiga, Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.

Handoko, T. Hani. (2018). Manajemen personalian dan sumber daya manusia (SDM). BPFE – Yogyakarta: Yogyakarta.

Hanifah, Noer. (2016). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan melalui komitmen afektif (studi pada karyawan PT. Petrokopindo cipta selaras gresik. 4. (3).

Hasibuan, Malayu.S.P. (2018). Manajemen Dasar Sumber Daya Manusia. PT. Bumi Aksara: Jakarta.

Henry Simamora, (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi 1. STIE YKPN: Yogyakarta.

Indrawati, Ayu Desi. (2017). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan dan kepuasan pelanggan Rumah Sakit swasta di Kota Makassar. 7. (2).

Irawan, Candra. (2016). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan di PT. Rafi Kemajaya Abadi. Jurnal Manajemen Motivasi: Universitas Muhammadiyah Pontianak.

Kristianto, Dian. (2017). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan dengan komitmen organisasional sebagai variabel intervening. 20. (2).

Larenza, Vieono Dio dan Nirawati Lia. (2019). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Bank Negara Indonesia (persero) Tbk. Kantor Cabang Utama Sidoardjo. 10. (1).

Lina, Budi Hartono Kusuma. (2018). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan dengan komitmen organisasi sebagai variabel intervening (survei pada perguruan tinggi swasta di wilayah Jakarta Barat). 17. (2).

Mangkunegara, Anwar Prabu. (2016). Perencanaan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia. Refika Aditama: Bandung.

Nasuka, dkk. (2017). Pengaruh kepuasan kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan di PT. BPR BKK Semarang. 4. (1).

Purba, Deni Candra. (2019). Pengaruh kepuasan kerja, motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan di pada perusahaan umum percetakan republik Indonesia cabang Manado. 7. (1).

Riduwan (2015). Metode & Teknik Menyusun Proposal Penelitian. Alfabeta. Bandung.

Rizqi, Risa Opita. (2015). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan dengan pendekatan kansei engineering perusahaan XYZ. 35. (1).

Robbins, Stephen P. (2007). Perilaku organisasi. PT Indeks : Jakarta

Sari, Desria. 2015. Pengaruh kepuasan kerja dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan di PT. Puskopar riau pekan baru. 2. (2).

Sari, Oxy Rindiatika. (2018). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan dengan organization citizhenship behaviour sebagai variabel intervening (studi pada karyawan PTPN X. Unit Usaha pabrik gula di tulungagung). 64. (1).

Sanuddin, Florida Dessy Putri dan Widjojo, A.M Rosa. (2017).Pengaruh kepuasan kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan di PT. Semen Tonasa. 25. (2).

Shaju. (2017). A study on impact job satisfaction on job performance of employee working in automobile industry Punjab, India. 9. (1).

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D.Alfabeta : Bandung.

Suliyanto. (2018). Metode Riset Bisnis, Penerbit Andi : Yogyakarta

Sujarweni, V. Wiratna. Statistik untuk Penelitian. Graha Ilmu: Yogyakarta.

Sutrisno, Edy. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Kencana: Jakarta.

Theodore, Ardalia dan Lilyana, Besti. (2017). Pengaruh kompensasi dan kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan. 3. (1).

Wardhana, Aditya. (2018). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan di Dapensi Dwikarya Bandung. 6. (4).

Wijaya, Iwan Kurnia. (2018). Pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan di CV. Bukit Sanomas. 6. (2).

Wirawan. (2019). Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia (SDM); Teori, Aplikasi dan Penelitian. Salemba Empat: Jakarta.

Downloads

Published

2022-10-15

How to Cite

Hanawidjaya, R. R., Sindrawati, S., Sumiati, N., & Barokah, R. A. (2022). PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. NIAGA NUSA ABADI SUBANG. JURNAL ECONOMINA, 1(2), 203–218. https://doi.org/10.55681/economina.v1i2.51