TATA KELOLA PENGGUNAAN DANA DESA TERHADAP PENGEMBANGAN MASYARAKAT BERBASIS PADA PRINSIP EKONOMI SYARIAH
DOI:
https://doi.org/10.55681/economina.v1i1.23Keywords:
Tata Kelola, Dana Desa, Ekonomi SyariahAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tata kelola penggunaan dana desa terhadap pengembangan masyarakat berbasis pada prinsip ekonomi syariah. Tujuan penelitian ini ialah sebagai edukasi kepada pembaca bahwa dana desa dikelola dengan sebaik mungkin untuk pengembangan masyarakat desa. jenis penelitian ialah kualitatif deskriptif yaitu, data yang dikumpulkan umumnya berbentuk kata-kata, gambar-gambar dan kebanyakan bukan angka-angka, kalaupun ada angka sifatnya hanya menunjang. Data yang dimaksud meliputi transkip wawancara, catatan data lapangan, foto-foto, dokumen pribadi maupun catatan lainnya. Dari hasil penelitian maka ditemukan sebagai berikut: Pertama, perawatan dan renovasi infrastruktur desa. Kedua, pelatihan pengelolaan BUMDES. Ketiga, pengembangan sumberdaya manusia berupa pendidikan, dan kegiatan-kegaiatan ritual keagamaan.
Downloads
References
Alfana, G. Q. (2020). Model Pengelolaan Dana Desa Yang Efektif Perspektif Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa. Jurnal Legislasi Indonesia, 17(1), 112. https://doi.org/10.54629/jli.v17i1.503
Aminah, S. (2018). Analisis Tingkat Kapasitas Aparatur Pemerintah Desa di Kabupaten Bogor. Matra Pembaruan, 2(3), 149–160. https://doi.org/10.21787/mp.2.3.2018.149-160
Firdaus, M. (2021). Transformasi Modal Sosial ke Modal Ekonomi dalam Acara Rasulan di Kalurahan Kemiri Kapanewon Tanjungsari Kabupaten Gunungkidul. 1(2), 124–144.
Hermawan, E. (2021). Peran Pemerintah Desa Dalam Pemberdayaan Masyarakat Di Desa Tirtawangunan Kecamatan Sindangagung Kabupaten Kuningan Provinsi Jawa Barat. Inovasi Penelitian, 1(3), 197–206.
Khaira, S. (219 C.E.). MODERASI BERAGAMA (Studi Analisis Kitab Tafsir Al-Muharrar Al-Wajȋz Karya Ibnu ‘Athiyyah).
Kuncoro, B., & Chusmeru, C. (2021). Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pemgembangan Desa Wisata. Prosiding Seminar Nasional Dan Call for Papers ”Pengembangan, 45–56. http://jurnal.lppm.unsoed.ac.id/ojs/index.php/Prosiding/article/view/1321
Lisnawati, L., & Lestari, S. (2019). Analisis faktor pembangunan desa dalam pengembangan desa mandiri berkelanjutan pada Desa Bunghu Aceh Besar. Publisia: Jurnal Ilmu Administrasi Publik, 4(2). https://doi.org/10.26905/pjiap.v4i2.3390
Purnawati, L., & Putri, O. I. (2019). Strategi Pemerintah Desa dalam Meningkatkan Kualitas Ekonomi Masyarakat Desa Waung. Jurnal PUBLICIANA, 12(1), 70–92.