Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia dan Pengangguran terhadap Kemiskinan di Jawa Timur
DOI:
https://doi.org/10.55681/economina.v3i4.1296Keywords:
IPM, Kemiskinan, PengangguranAbstract
Kemiskinan adalah masalah yang melanda seluruh dunia menghalangi kemajuan masyarakat. Ini adalah permasalahan yang rumit dan tidak pernah berakhir, yang telah lama dirasakan oleh penduduk negara berkembang termasuk Indonesia. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengilustrasikan dampak Indeks Pembangunan Manusia dan tingkat Pengangguran terhadap tingkat Kemiskinan di wilayah Jawa Timur. Penelitian ini menggunakan data yang ada dengan metode kuantitatif pada rentang waktu 2012-2023. Data tersebut diperoleh melalui internet Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Timur. Regresi Linier Berganda merupakan metode penelitian yang digunakan. Penelitian ini menyimpulkan bahwa Indeks Pembangunan Manusia memiliki hubungan positif signifikan dengan kemiskinan, sedangkan tingkat pengangguran memiliki hubungan negatif dengan kemiskinan. Namun, secara bersamaan, faktor-faktor seperti IPM dan tingkat pengangguran memiliki dampak yang saling berhubungan terhadap tingkat kemiskinan.
Downloads
References
Abdul Rahman, S. (2018). Kajian kes di B. EPrints USM.
Agustiin, L., & Sumarsono, H. (2022). Pengaruh Pengangguran, IPM dan Bantuan Sosial terhadap Kemiskinan di Provinsi Jawa Timur. Ekonika: Jurnal Ekonomi Universita Kediri, 7.
Ardina, T. (2024). Analisi Pengaruh Jumlah Penduduk, IPM dan Tingkat Pengangguran Terbuka terhadap Tingkat Kemiskinan di Provinsi Jawa Timur. 5.
Azizah, A. N., & Asiyah, B. N. (2022). Pengaruh Jumlah Penduduk, IndeksPembangunan Manusia, Produk Domestik Regional Bruto dan Pengangguran Terhadap Kemiskinan di Jawa Timur. Sibatik Jurnal, 1.
Ferayanti, Seftarita, C., Fitriyani, & Varlitya, C. R. (t.t.). Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia dan tingkat Pengangguran Terbuka terhadap Kemiskinan Di Aceh.
Impak pembangunan infrastruktur ke atas pembangunan komuniti penduduk di Daerah Pendang dan Kubang Pasu" (2011). Journal of Governance and Development, 24
Kesedaran pembangunan dan kesediaan diri masyarakat pinggir bandar" (2017). Journal of Governance and Development, 24(7), 16-36.
Pembangunan infrastruktur di sesuatu kawasan bertujuan untuk meningkatkan taraf hidup penduduk" (2006). Journal of Governance and Development, 24(7), 16-36.
Penyediaan Sistem Pengangkutan yang Lancar" (2020). Kertas Strategi 13.77, Kementerian Ekonomi.
Rakhmawan, M. H., & Aji, T. S. (2022). Pengaruh IPM, Tingkat Pengangguran, dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Kemiskinan di Jawa Timur. INDEPENDENT: Journal Of Economics, 2.
Sayifullah, & Gandasari Tia Ratu. (2016). Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia dan Pengangguran Terhadap Kemiskinan di Provinsi Banten. Jurnal Ekonomi-Qu, 6.
Utami, F. P. (2020). Pengaruh Indeks Pembangunan Mnausia, Kemiskinan dan Pengangguran terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Aceh. Jurnal Samudra Ekonomika, 4.
Yusti, R. (2017). Analisis Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia (IPM) dan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) terhadap Kemiskinan Kabupatrn dan Kota di Provinsi Jawa Timur.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 JURNAL ECONOMINA
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.