INOVASI PEWARNAAN ALAMI BATIK TANAH LIEK SALINGKA TABEK KOTO BARU SOLOK
DOI:
https://doi.org/10.55681/swarna.v2i6.633Keywords:
Inovasi, Pewarnaan, AlamiAbstract
Seiring berjalannya waktu, kebutuhan akan permintaan produksi batik semakin meningkat. Begitu juga dengan penggunaan bahan-bahan kimia atau pewarna sintetis dalam proses produksi batik semakin tak terbendung. Bahan-bahan kimia sisa proses pewarnaan batik dapat menyebabkan pencemaran yang akan berdampak buruk pada lingkungan. Pengalihan penggunaan bahan-bahan pewarna kimia dengan bahan alami merupakan salah satu solusinya, dan pemanfaatan bahan-bahan alami secara baik tidak akan membawa dampak buruk bagi lingkungan. Berdasarkan kondisi tersebut usaha batik salingka tabek melakukan inovasi pewarnaan alami dengan bahan-bahan yang bersumber dari lingkungan di sekitar pengrajin batik. Tujuan dari pengabdian pada masyarakat ini adalah untuk meningkatkan kesadaran para pengrajin terhadap kelestarian lingkungan dan ekosistem yang ada di sekitarnya dan untuk meningkatkan pengetahuan para pengrajin mengenai tata cara perwarnaan alami batik menggunakan bahan-bahan yang ada di sekitar lingkungan para pengrajin.
Downloads
References
Ani Bambang Yudhoyono. (2010). Batikku: Pengabdian Cinta Tak Berkata.Jakarta: PT. Gramedia.
Ari Wulandari. (2011). Batik Nusantara: Makna Filosofis, Cara Pembuatan dan Industri Batik. Yogyakarta: Penerbit Andi.
Giriloyo, B (2020). Proses Pembuatan Batik Warna Alam. https://batikgiriloyo.co.id/pembuatan-batik-warna-ala.
Kharisma and A. Sudiarso,(2020) "Pengujian Ketahanan Luntur Warna Cokelat pada Kain Batik Katun dengan Pewarna Alami" in Seminar Nasional Riset dan Teknologi (SEMNAS RISTEK), Jakarta, 2020.
M. S. Salam, (2014) Optimasi Proses Pewarnaan Kain Batik Menggunakan Pewarna Alami Kuning Dengan Pendekatan Design Of Experiment, Yogyakarta: Universitas Gadjah Mada.
Muhammad Z, A & Andi S. (2022). Kajian Inovasi Perwarnaan Kain Batik dengan Motode Penyemprotan Mesin CNC. Journal Pemberdayaan Masyarakat Indonesia.4(1), 95-100.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.