Pendampingan Pengabdian Sosialisasi Stop Bullying Sebagai Sarana Pembinaan Keterampilan Sosial Peserta Didik Kelas V SDI Onekore 5

Authors

  • Maria Purnama Nduru Program Studi PGSD, Universitas Flores
  • Chatarina Novianti Program Studi PGSD, Universitas Flores
  • Elisabeth Ana Maria Mingge Program Studi PGSD, Universitas Flores

DOI:

https://doi.org/10.55681/swarna.v3i1.1164

Keywords:

Sosialisasi, Stop Bullying, Keterampilan Sosial

Abstract

Perkembangan peserta didik khususnya anak usia sekolah dasar secara umum dapat berkembang dengan optimal bila berada di lingkungan yang aman dan nyaman tanpa ada kekerasan baik secara fisik maupun psikis. Tindakan kekerasan seperti bullying menjadi masalah dan perlunya upaya untuk mencegah salah satunya dengan sosialisasi stop bullying. Sosialisasi stop bullying dimaksudkan agar timbulnya kesadaran akan perilaku yang baik dan yang merugikan orang lain, pencegahan terjadinya perilaku bullying dan pentingnya membina hubungan yang baik dengan sesama yang dapat mewujudkan tercapainya salah satu tugas perkembangan anak usia sekolah dasar yaitu membina keterampilan sosial. Sosialisasi diberikan dengan penjelasan materi yang diselingi dengan lagu dan tepuk anti bullying dan diakhiri dengan kuis berhadiah. Peserta didik memahami penjelasan dengan baik dan berjanji untuk tidak melakukan tindakan bullying baik secara fisik maupun psikis, dan akan melaporkan bila terjadi bullying. Sosialisasi stop bullying sebagai salah satu cara mencegah terjadinya tindakan kekerasan dan sarana untuk membina keterampilan sosial peserta didik usia sekolah dasar harus tetap rutin dilaksanakan secara terencana dan melibatkan semua komponen yang terkait dalam perkembangan anak usia sekolah dasar.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Hertinjung, W. S. (2013). Bentuk-bentuk Perilaku Bullying di Sekolah Dasar. Prosiding Seminar Nasional Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Junindra, A., Fitri, H., Murni, I., Ilmu Pendidikan, F., & Negeri Padang, U. (2022). Peran Guru terhadap Perilaku Bullying di Sekolah Dasar.

Octavia, D., Puspita, M., & Sativa Yan, L. (2020). Fenomena perilaku bullying pada anak di tingkat Sekolah Dasar. Riset Informasi Kesehatan, 9(1). https://doi.org/10.30644/rik.v8i2.273

Pratiwi, I., Tri Utami, G., & Keperawatan Universitas Riau, F. (2021). Gambaran Perilaku Bullying Verbal Pada Siswa Sekolah Dasar : Literature Review. JKEP, 6(1).

Prihartono, D., & Hastuti, S. (2019). Sosialisasi Penyuluhan Stop Bullying di SD Negeri 02 Lengkong Wetan Serpong Kota Tangerang Selatan. http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaskat

Putra, A., Surya Damayanti, P., studi Pendidikan Guru Skolah Dasar, P., & Yapis Dompu, S. (2021). Hubungan Keterampilan Sosial Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. In Ainara Journal (Vol. 2, Issue 3). http://journal.ainarapress.org/index.php/ainj

Qamaria, R. S., Pertiwi, F. H., Mulyani, L. N., Sari, N. N., Harriroh, A., Haq, I. N., Nasihatin, S. S., Erlangga, S. A., Anisahab, A., & Jannah, M. (2023). Upaya Menciptakan Lingkungan Sekolah Ramah Anak Melalui Kampanye Stop Bullying. Kontribusi: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 33–46. https://doi.org/10.53624/kontribusi.v4i1.265

Samsudi, M. A., & Muhid, A. (2020). Efek Bullying Terhadap Proses Belajar Siswa (Vol. 2, Issue 2).

Tristanti, I., Zumrotun, A., & Azizah, N. (2020). Bullying dan Efeknya Bagi Siswa Sekolah Dasar di Kabupaten Kudus. In Jurnal Ilmu Keperawatan dan Kebidanan (Vol. 11, Issue 1).

Downloads

Published

2024-01-30

How to Cite

Nduru, M. P., Novianti, C., & Mingge, E. A. M. (2024). Pendampingan Pengabdian Sosialisasi Stop Bullying Sebagai Sarana Pembinaan Keterampilan Sosial Peserta Didik Kelas V SDI Onekore 5. SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 115–119. https://doi.org/10.55681/swarna.v3i1.1164